Profil Ibu Hyuga Hinata dan Hanabi
*Debut
- Anime: Naruto Shippuden Episode # 166
- Hanya muncul dalam Anime
*Biodata
- Kelamin: Wanita
- Asal: Konohagakure
- Klan: Klan Hyuga
- Keluarga:
¤ Hanabi Hyuga (Anak)
¤ Hinata Hyuga (Anak)
¤ Hiashi Hyuga (Suami)
Dia adalah ibu dari Hinata Hyuga dan Hanabi Hyuga serta istri Hiashi Hyuga. Tidak diketahui apakah ia masih hidup atau tidak.
[Penampilan]
Dia memiliki kulit yang putih, serta rambut ungu gelap.
[Kepribadian]
Menurut Hinata, dia sangat baik hati. Hal ini menunjukkan bahwa
Hinata lebih mirip ibunya daripada ayahnya. Hinata juga mengatakan dia
ingin menjadi kuat seperti ayahnya dan baik hati seperti ibunya.
Kindly Bookmark and Share it: